cara menambahkan multiple php Virtualmin
saat kita install virtualmin semua feture web service sudah tersedia dan dapat digunakan salah satunya adalah cgi php defaultnya virtualmin menyediakan versi 5 , disini kita akan menambahkan future untuk multiple php dimana nantinya kita dapat memilih versi php yg dinginkan pada virtual server manapun ini sangat berguna sekali jika kita memiliki web dynamis terhadap cgi nya
berikut cara instalasi multiple php
~#yum install dnf -y
~#. /etc/os-release && dnf -y install https://rpms.remirepo.net/enterprise/remi-release-$(rpm -E %$ID).rpm && dnf clean all
~#dnf install php*-php-{cli,fpm,pdo,gd,mbstring,mysqlnd,opcache,xml,zip}
jika berhasil maka pada tampilan web option akan muncul pilihan php version seperti ini :
0 Comments